Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Teknik Penelitian

Penelitian sastra lisan sedikit berbeda dengan sastra tulis karena bahan sastra lisan yang disajikan objek kajiannya masih tersebar di masyarakat/belum terkumpul, maksudnya masih dalam bentuk lisan di masyarakat penuturnya.

Ada beberapa tahap melakukan penelitian sastra lisan. Endraswara (2009:225) menjelaskan empat tahapan, yaitu sebagai berikut:
  • persiapan penelitian;
  • pengumpulan data sastra lisan di lapangan;
  • pengklasifikasian data;
  • penganalisisan data.

Membaca lebih lengkap, kunjungi Daftar Isi Skripsi

Artikel Terkait (Skripsi)

Posting Komentar untuk "Teknik Penelitian"